Workshop Security Network IT FUN 3.0 ini menjelaskan tentang bagaimana memonitor akses jaringan dan mencegah penyalahgunaan sumber daya jaringan yang tidak sah. Pada era modern sekarang ini dari pihak user banyak yang menyalahgunakan dengan adanya jaringan yang mudah didapat dan security yang lemah. Dengan begitu, pada workshop kali ini diharapkan peserta dapat mengembangkan pengetahuan mengenai […]